Pengaruh Pemanfaatan Aplikasi Youtube dalam Mata Pelajaran PAI sebagai Media Pembelajaran Inovatif pada Era Digital

Penulis

  • Muhammad Nabil Akmal Universitas Sunan Giri Surabaya
  • Aji Arianto Universitas Sunan Giri Surabaya
  • Laila Badriyah Universitas Sunan Giri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.61094/arrusyd.2830-2281.156

Kata Kunci:

Media Pembelajaran, Pendidikan Agama Islam, Era Digital, You Tube

Abstrak

<p style="text-align: justify;">YouTube merupakan salah satu platform sosial media yang banyak dimanfaatkan di berbagai bidang, termasuk dalam dunia pendidikan. Sebagai media pembelajaran, YouTube menawarkan berbagai fungsi, manfaat, dan dampak positif yang dapat membantu siswa memahami materi secara lebih efektif. Keberadaan media pembelajaran dalam proses belajar mengajar dinilai sangat penting karena dapat berfungsi sebagai perantara penyampaian materi dari guru kepada siswa. Selain itu, media pembelajaran juga membuat proses belajar lebih menarik, dinamis, dan tidak monoton sehingga siswa lebih mudah menyerap materi yang disampaikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan aplikasi YouTube dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) sebagai media pembelajaran inovatif pada era digital. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik analisis data berbasis library research. Sumber data yang digunakan meliputi dokumen, buku, majalah, dan materi lainnya yang relevan. Dalam konteks era digital, teknologi canggih memungkinkan penyederhanaan berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam dunia pendidikan. Teknologi yang sudah usang digantikan dengan teknologi yang lebih maju dan bermanfaat, seperti YouTube, yang menawarkan pendekatan baru dalam menyampaikan materi ajar. Mata pelajaran PAI yang mencakup akidah, akhlak, Al-Qur&rsquo;an, dan hadis memiliki peran penting dalam membentuk pedoman hidup siswa, baik di dunia maupun di akhirat.</p>

Referensi

Baihaqi, A. (2020). “YouTube sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Efektif di SMK Nurul Yaqin Sampang”. Jurnal Manajemen dan Pendidikan Islam, 7(1), 34-45.

Baihaqi, A., Amaliya, M., dan I.T.I.A. (2020). “YouTube sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Efektif di SMK Nurul Yaqin Sampang”, Manajemen dan Pendidikan Agama Islam, 7, 74-88.

Cahyono, G. (2019). “Menciptakan Sebuah Kekuatan Komunikasi Efektif”, Jurnal Komunikasi Islam, 33.

Cahyono, G., dan H. N. (2019). “YouTube Seni Komunikasi Dakwah dan Media Pembelajaran”, Al-Hikmah, 13, 23-35.

Darmadi, A. (2019). “Pengantar Pendidikan Era Globalisasi”, Jurnal Pendidikan Global, 235.

Gunarsa, S. (2008). Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Jakarta: Pustaka Pelajar.

Hasmiza., dan Romelah. (2022). “Implementasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Melalui Media YouTube di SMP Nurul Jannah Natuna”, Research and Development, 354-362.

Itiarani, S. (2019). “Penggunaan Video dari YouTube Sebagai Media dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam”, Jurnal Pendidikan Agama Islam, 45-60.

Jahja, F. (2011). Psikologi Perkembangan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Komsiyah, I. (2022). “Optimalisasi Pemanfaatan Media Sosial Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Kalangan Milenial”, Proceeding Annual Conference on Islamic Education and Development, (April), 505-515.

Meilany, D. W. K. D., dan S. R. (2021). “Penerapan Video Animasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam”, Jurnal Pendidikan Islam, 2, 45-52.

Miller, M. D., dan Yates, C. (2018). “Digital literacy and the challenges of learning in a connected world”, International Journal of Educational Technology, 15(2), 18-35.

Mumtaz, S. (2000). “Factors affecting teachers' use of information and communication technology: A review of the literature”, Journal of Information Technology for Teacher Education, 9(3), 319-342.

Musfiroh, N. (2021). “Pengaruh Penggunaan Media PowerPoint terhadap Tingkat Pemahaman Pendidikan Agama Islam”, Jurnal Pendidikan Islam, 79-91.

Rahman, F. N., dan F. A. (2021). “Perancangan Video Berbasis YouTube Sebagai Media Pembelajaran PAI”, Taklim Jurnal Pendidikan Agama Islam, 137.

Rifa, S. (2020). “Pengaruh Media YouTube terhadap Minat dan Hasil Belajar Siswa dalam Mata Pelajaran PAI”, Jurnal Pendidikan Islam, 45-60.

Selwyn, N. (2016). Education and Technology: Key Issues and Debates. London: Bloomsbury Publishing.

Soetjiningsih, T. (1995). Tunggu Kembang Anak. Jakarta: Pustaka Pelajar.

Yamin, M., dkk. (2022). “Mengembangkan Pembelajaran Dengan Media YouTube Pada Mata Pelajaran PAI Di SMA”, Jurnal Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Borneo, 3(2), 161-172.

Zed, M. (2008). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Zurqoni, M. (2022). “Online Learning at Islamic Elementary School amidst Pandemic”, Jurnal Pendidikan Islam, 1-18.

Unduhan

Diterbitkan

2025-02-26

Cara Mengutip

Akmal, M. N., Arianto, A., & Badriyah, L. . (2025). Pengaruh Pemanfaatan Aplikasi Youtube dalam Mata Pelajaran PAI sebagai Media Pembelajaran Inovatif pada Era Digital. Ar-Rusyd: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(1), 12–30. https://doi.org/10.61094/arrusyd.2830-2281.156